Implementasi Penggunaan Macromedia Flash Dalam Pembelajaran
Membaca Dini :Penelitian Deskriptif Kualitatif di Kelas TK-B Honest TKK BPK
PENABUR Taman Holis Indah BandungTahun Ajaran 2011-2012
Penelitian Implementasi
Penggunaan Macromedia Flash Dalam Pembelajaran Membaca Dini ini
dilatarbelakangi oleh masih belum opimalnya kemampuan membaca dini anak dalam
pembelajaran bahasa di TKK BPK PENABUR Taman Holis Indah. Berdasarkan observasi
awal, kegiatan pembelajaran membaca dini masih dirasakan anak sebagai
kegiatan yang rutin. Media pembelajaran yang dipakai kurang bervariasi sehingga
pembelajaran kurang menarik minat serta perhatian anak, sehingga kemampuan
membaca dini anak belum berkembang optimal. Berdasarkan hal tersebut,
salah satu alternatif upaya untuk meningkatkan kemampuan membaca dini adalah
pelaksanaan pembelajaran dengan menggunakan Macromedia Flash.
Tujuan
penelitian Implementasi Penggunaan Macromedia Flash Dalam Pembelajaran Membaca
Dini ini yaitu untuk mengetahui implementasi penggunaan Macromedia
Flash dalam pembelajaran membaca dini yang meliputi: langkah persiapan,
pelaksanaan/implementasi, dan evaluasi, serta untuk mengetahui peningkatan
kemampuan membaca dini anak TK setelah implementasi pembelajaran menggunakan
Macromedia Flash.
Metode yang
digunakan yaitu penelitian Implementasi
Penggunaan Macromedia Flash Dalam Pembelajaran Membaca Dini ini adalah
deskriptif kualitatif.
Hasil
penelitian Implementasi Penggunaan
Macromedia Flash Dalam Pembelajaran Membaca Dini menunjukkan bahwa
Macromedia Flash dapat dijadikan sebagai salah satu variasi penggunaan media
untuk meningkatkan kemampuan membaca dini anak. Macromedia Flash dapat
menstimulus anak untuk dapat berpartisipasi lebih aktif dalam pembelajaran,
lebih berminat dan menyenangi kegiatan pembelajaran, yang tentunya berpengaruh
pula pada tingkat pemahaman dan daya tangkap anak. Macromedia Flash dapat
direkomendasikan untuk digunakan sebagai media dalam pembelajaran di Taman
Kanak-kanak, khususnya dalam upaya meningkatkan kemampuan membaca dini.
Semoga penelitian
Implementasi Penggunaan Macromedia Flash
Dalam Pembelajaran Membaca Dini bermanfaat.
Daftar Isi | s_paud_0604438_table_of_content.pdf |
Bab I | s_paud_0604438_chapter1.pdf |
Bab II | s_paud_0604438_chapter2.pdf |
Bab III | s_paud_0604438_chapter3.pdf |
Bab IV | s_paud_0604438_chapter4.pdf |
Bab V | s_paud_0604438_chapter5.pdf |
Daftar Pustaka | s_paud_0604438_bibliography.pdf |
2 comments:
Minta file swf sma fla nya dong...buat referensi..ne email aku..fikrimulyadi6@gmail.com
michael kors handbags
russell westbrook shoes
air presto
hogan outlet online
michael kors outlet
cheap oakley sunglasses
nike huarache
retro jordans
nike outlet store online shopping
off white
Post a Comment