Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan sistem akuntansi penjualan kredit dan penagihan piutang. Penelitian ini dilakukan pada salah satu perusahaan Besar Farmasi tepatnya PT. Bina San Prima Medan yang berlokasi di Jl. Jend. Gatot Subroto No. 210 A-B Medan. Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode deskriptif. Penulis mengumpulkan data melalui pengamatan dan wawancara. Data yang diperoleh dikumpulkan, diinterpretasi, serta dianalisis kemudian diuraikan secara rinci untuk mengetahui permasalahan dan mencari penjelasannya. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh bahwa sistem akuntansi penjualan kredit dan penagihan piutang sudah efektif dilakukan dengan adanya prosedur dan fungsi-fungsi yang terkait dalam penjualan kredit dan penagihan piutang serta adanya struktur pengawasan intern yang memadai.http://repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/8915/1/09E02868.pdf
Untuk Mendownload Skripsi "
Sistem Akuntansi Penjualan Kredit Dan Penagihan Piutang Pada PT. Bina San Prima Medan " Ini silakan klik link dibawah ini
Download
Artikel Terkait:
No comments:
Post a Comment